Zainal Songket

Introduction

Definitions of our business

Bisnis dari Zainal Songket adalah proses manufaktur dan penjualan dari produk Zainal Songket. Bisnis yang kita jalankan adalah B2C, Business To Consumer, dimana konsumen kita adalah end user pengguna dari Songket. Produk yang dijual oleh memiliki 51 jenis item produk. Sebagai batasan masalah kami hanya membahas tiga item produk untuk project ini. Ketiga produk kami adalah :
1.    Songket Cabutan Dodot

2.    Songket Selendang Tanggung

3.    Songket Selendang Tanggung Eksekutif

Struktur Organisasi dari Zainal Songket,

 

Zaenal Songket memiliki 93 karyawan, jam kerja dimulai dari pukul 7 sampai dengan pukul 17 dengan 6 hari kerja. Untuk menghasilkan satu produk membutuhkan waktu rata-rata sekitar 3 bulan.  

Zainal Songket mengambil segmen pasar kalangan menengah ke atas. Untuk prospek di tahun 2007 terlihat akan mengalami trend yang meningkatkan diakibatkan kondisi perekonomian yang semakin stabil. Untuk memenuhi kebutuhan pasar di Jakarta, Zainal memiliki dua butik yaitu di Kebon Kacang (Tanah Abang) dan di Tanah Abang. Untuk luar kota, Zainal juga memiliki butik-butik seperti di Bandung, Medan, Palembang dan Bogor, namun untuk pembahasan dalam paper ini kita hanya membahas yang ada di Jakarta.

Zainal Songket dikenal baik didalam maupun diluar negeri sebagai desainer khususnya songket dan paduannya. Beberapa penghargaan antara lain:
o    Top eksekutif Indonesia 1996-1997
o    Pengusaha Kecil Mandiri dan berprestasi 1995
o    Juara lomba rancang gaun pengantin modifikasi 2002
o    Penghargaan Pelestarian Budaya 2003 yang diterimanya pada Pekan ...
Word (s) : 711
Pages (s) : 3
View (s) : 751
Rank : 0
   
Report this paper
Please login to view the full paper